TFileUpload menampilkan field file upload pada halaman Web. Setelah postback, teks yang dimasukan ke dalam field akan diperlkakukan sebagai nama (lokal) file yang di-upload ke server.
TFileUpload memunculkan event OnFileUpload ketika ia adalah post back. Properti HasFile menunjukan apakah file yang di-upload sukses atau tidak. Jika sukses, file yang di-upload dapat disimpan pada server dengan memanggil metode saveAs().
Properti berikut memberikan informasi mengenai file yang di-upload:
Jika upload file tidak berhasil, properti ErrorCode memberikan kode kesalahan yang menyebabkan kegagalan. Lihat dokumentasi PHP untuk penjelasan lengkap atas kode kesalahan yang mungkin.